Branch Our Nature: March 2012

Tuesday, March 27, 2012

[Health] Cara Mencegah dan Mengobati Dermatitis Paederus


Kontak langsung dengan hewan ini sama saja dengan menempelkan kulit pada racun. Biasanya kulit akan terasa panas disusul dengan munculnya bintik-bintik gatal, berair dan juga bekas hitam di kulit. Bila kamu ingin menyingkirkannya, gunakan kertas atau meniupnya, jangan langsung memegangnya dengan tangan. Jika kulit terkena racun Tomcat segeralah dicuci menggunakan sabun, jangan dioles odol, minyak kayu putih, balsem, minyak tawon, karena hasilnya akan memperparah reaksi inflamasi pada kulit.

[Animal] Paederus littoralis, si Tomcat


Apa kalian tahu hewan bernama Paederus littoralis? Kalau belum, hmmmm.. mungkin kalian tahu Tomcat? Kalau masih belum tahu juga, berarti kamu ketinggalan jaman tuh. Di Indonesia sedang heboh-hebohnya serangga ini, karena serangga ini memiliki racun yang bahaya untuk kulit kita. Bila kalian melihat serangga seperti gambar di atas, hati-hati ya.